Jika kita tidak mensyukuri dan memanfaatkan waktu dan kesempatan yg ada maka kita juga akan sulit dapat mensykuri dan memanfaatkan kesempatkan yg akan datang.
.
Jika waktu muda sudah malas ibadah, jangan harap waktu tua bisa giat.
.
Jika waktu sehat saja sudah malas shalat, jangan harap ketika susah saat sakit bisa semangat.
.
Jika saat kaya sudah malas sedekah, jangan harap ketika miskin bisa keluarkan harta untuk jalan kebaikan.
.
Jika ada waktu luang enggan mempelajari ilmu agama, jangan harap saat sibuk bisa duduk atau menyempatkan diri untuk meraih ilmu.
.
Jika hidup sudah enggan bertakwa dan mengenakan jilbab, apa sekarang mau tunggu mati?
0 تعليقات